SuaraKaltim.id - Mahakam Jazz River pertama kali digelar di Poolside Area, Hotel Mercure-Ibis Samarinda pada Minggu (19/05/2024) malam. Acara tersebut bekerjasama dengan Persatuan Artis Penyanyi Pencipta Lagu dan Pemusik Republik Indonesia (PAPPRI) Kalimantan Timur (Kaltim).
Perpaduan musik jazz yang mengalun dengan sajian makanan barbeque khas dari hote tersebut membuat hadirin terkesima. Band-band terkemuka turut dihadirkan, seperti Exlain Jazz, Safaraa, Paws Letter dan penampilan khusus PAPPRI Jazz Band.
Dalam acara tersebut, terdapat agenda pengenalan General Manager baru Mercure-Ibis Samarinda. Yakni, Seto Marsono.
Seto sendiri lahir di Balikpapan. Seto pernah menjadi warga Kota Tepian di pada 1980-an lalu.
Baca Juga: Diskusi di Samarinda: Membahas 4 Kompetensi Guru Penting dalam Perdirjen GTK No. 2626
“Sudah pernah minum air Mahakam jadi pasti kembali ke Samarinda,” ucapnya dalam keterangan yang diperoleh, dikutip Selasa (21/05/2024).
Ia mengaku, momen perkenalan yang dipadukan dengan acara jazz di Poolside Area memiliki kesan istimewa. Pujian juga ia sampaikan.
“Saya tidak mengira sambutannya langsung digelar acara sebagus ini. Keren. Serasa menikmati Jak Jazz, katanya.
Turut hadir pula, Wakil Wali Kota Samarinda Rusmadi Wongso yang mewakili pemerinta kota (Pemkot). Rusmadi sendiri merupakan Ketua PAPPRI Kaltim.
Ia mengaku antusias dengan gelaran musik jazz yang diklaim baru pertama kali dilakukan di hotel tersebut. Harapannya, agenda itu akan tetap ada.
Baca Juga: Bawaslu Samarinda Tegaskan Netralitas ASN Menjelang Pilkada 2024
“Acara luar biasa yang seharusnya menjadi segenda tetap. Kita tentu akan mendukungnya baik dari sisi Pemkot Samarinda maupun PAPPRI Kaltim. Menjadi salah satu opsi hiburan berkelas di Kota Tepian,” ucapnya.
Berita Terkait
-
Tuntut Penyelesaian Konflik Tambang Muara Kate, Kantor Gubernur Kaltim Digeruduk
-
Seto Mulyadi Akui Banyak Belajar Kehidupan dari Titiek Puspa, Singgung Resep Awet Muda
-
Detik-Detik Kak Seto Dapat Kabar Duka Titiek Puspa: Sempat Bantah Hingga Akhirnya...
-
Seto Mulyadi Kawal Jenazah Titiek Puspa Masuk Ambulans: Nggak Bisa Antar ke Makam
-
Kak Seto Ungkap Pemicu Siswa SMA Sodomi 16 Anak di Pinrang: karena Tekanan yang Selalu Berat
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
-
Aspirasi Tersampaikan, Ini Momen Aksi TPUA di Rumah Jokowi Dikawal Humanis Polresta Solo
Terkini
-
Cuma Klik Link, Bisa Dapat Saldo Ratusan Ribu! Cek DANA Kaget Hari Ini
-
Kisruh Motor Brebet: Apa Solusinya? Bengkel Gratis, SPBU Swasta, atau Audit BBM?
-
Di Balik Tragedi Muara Kate: Jejak Hauling, Pembunuhan, dan Suara yang Tak Didengar
-
Menjawab Tantangan IKN, Pemkab PPU Bangun Instalasi Air Bersih 2.000 Liter per Detik
-
Diskominfo Kaltim Gelar Coaching EPSS 2025, Siapkan Perangkat Daerah Hadapi Evaluasi Statistik