SuaraKaltim.id - Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengunggah foto ruang kerja barunya di Kantor Presiden, Ibu Kota Nusantara (IKN).
Dalam foto tersebut, Jokowi memamerkan potret dirinya sendiri yang tengah duduk di meja kerja barunya di dalam Istana Garuda.
Dalam unggahan di akun Instagram-nya, Jokowi membagikan tiga foto dirinya berada di ruang kerjanya di IKN.
Foto pertama adalah potret dirinya yang sedang duduk di kursi dan tengah menulis sesuatu di sebuah kertas di mejanya.
Baca Juga: Di Istana Garuda, KADIN Kaltim Minta Jokowi Prioritaskan Pengusaha Lokal di IKN
Kemudian di foto keduanya adalah potret dirinya tengah duduk dikasur di ruang kerjanya.
Di foto terakhir, terdapat potret saat Presiden Jokowi duduk santai di sebuah bangku di ruangan tersebut sambil tersenyum.
“Mengawali hari di kantor IKN dengan energi, pola pikir dan semangat baru. Langkah awal yang memberikan harapan dan peluang baru untuk masa depan Indonesia yang jauh lebih baik,” kata Jokowi dikutip dari keterangan akun resminya @Jokowi, dikutip Rabu (31/07/2024).
Di ruang kerja baru yang berada di IKN ini, terihat desain ruangannya yang minimalis dan bernuansa gelap dengan lambang garuda berada di belakangnya.
Lokasi ruang kerja Presiden di IKN ini berada di Istana Garuda, tepatnya di Kawasan inti IKN sebagai pusat pemerintahan.
Baca Juga: Prabowo Subianto Siap Melanjutkan Tradisi Jokowi Berkantor di IKN
Sementara di Jakarta, Presiden memilih menggunakan ruang kerja di Istana Bogor, yang sekaligus sebagai kediaman resminya.
Berita Terkait
-
Hasil Proliga 2025: Duel Sengit, Gresik Petrokimia Bekuk Jakarta Pertamina
-
Hasil BRI Liga 1: Ondrej Kudela Pahlawan, Persija Jakarta Bungkam Persik
-
Pameran Marka/Matriks Hadirkan 105 Karya Seni Cetak Grafis dari 30 Seniman
-
Duel Macan Terluka! Ini Link Live Streaming Persik Kediri vs Persija Jakarta
-
Selain Ijazah, Risman Sianipar Soroti Skripsi Jokowi yang Ternyata Berbeda dengan Teman Seangkatan
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
Terkini
-
Dampak IKN, Babulu Diusulkan Punya Rumah Sakit Sendiri
-
Cuma Janji, Gaji Tak Dibayar, Karyawan RSHD Samarinda Mengadu ke Disnaker
-
650 Warga Kaltim Terdampak Dugaan BBM Tercemar, Pemprov Turun Tangan
-
Link DANA Kaget Aktif 17 April 2025: Siap-Siap Dapat Saldo Gratis
-
Maruarar Panggil AHY dan Basuki, Bahas Nasib Tower Hunian IKN