Seekor Monyet Melaju Kencang di Jalan Raya, Diduga Menuju Sirkuit Mandalika

Warganet fokus pada plat motor si pembawa monyet yang berawalkan KT. Identik dengan nomor polisi (Nopol) Kaltim.

Denada S Putri
Minggu, 21 November 2021 | 15:17 WIB
Seekor Monyet Melaju Kencang di Jalan Raya, Diduga Menuju Sirkuit Mandalika
Tangkapan layar video. [Instagram/@mardiguwp]

"Kasian onetnya ditarik gt," sambung warganet lain dengan emoji nangis diakhir kalimat.

"Wah ini berbahaya, bg pengendara lain juga bintangnya," ucapnya.

"Wkwkwkw hanya ada di negri +62," tuturnya.

"Sedang menuju istana," ujarnya.

Baca Juga:Sebut Aspal Sirkuit Mandalika Melebihi F1, Luhut: Jangan Bilang Pemerintah Tak Perhatian

"Analogi Otw nyapres 2024," tambahnya.

"Banjir bos man...," timpal warganet lain.

"Plat Kaltim. Menuju ibu kota Baru.. ," tandasnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini