SuaraKaltim.id - Kota Samarinda memiliki 10 kecamatan dengan 53 kelurahan. Wilayah yang berjuluk Kota Tepian ini punya kode pos 75111 hingga 75253.
Semua 10 kecamatan tersebut terdiri dari Loa Janan Ilir, Palaran, Samarinda Ilir, Samarinda Kota, Samarinda Seberang, Samarinda Ulu, Samarinda Utara, Sambutan, Sungai Kunjang, dan Sungai Pinang. Jika kamu ingin tahu, berikut ini daftar kecamatan dan kelurahan di kota Samarinda beserta kode posnya:
1. Kecamatan Loa Janan Ilir
Harapan Baru" 75131
Rapak Dalam: 75131
Sengkotek: 75131
Simpang Tiga (Loa Janan Ilir): 75131
Tani Aman: 75131
Baca Juga:Lengkap! Susunan Panitia HUT RI 17 Agustus 2023 dari Tingkat RT, Kecamatan hingga Sekolah
2. Kecamatan Palaran
Bantuas: 75253
Bukuan: 75241
Handil Bakti: 75242
Rawa Makmur: 75243
Simpang Pasir: 75243
3. Kecamatan Samarinda Ilir
Pelita: 75117
Sei/Sungai Dama: 75115
Selili: 75114
Sidodamai: 75116
Sidomulyo: 75116
4. Kecamatan Samarinda Kota
Baca Juga:Peredaran 3.767 Butir Ekstasi di Samarinda Digagalkan Polisi
Bugis: 75121
Karang Mumus: 75113
Pasar Pagi: 75111
Pelabuhan: 75112
Sei/Sungai Pinang Luar: 75117