Warganet Ungkap Perjalanan ke IKN: Tanggapan Beragam, Keppres Jadi Isu Hangat

Video warganet itu diunggah akun Instagram @hiper_ikn.

Denada S Putri
Jum'at, 11 Oktober 2024 | 14:00 WIB
Warganet Ungkap Perjalanan ke IKN: Tanggapan Beragam, Keppres Jadi Isu Hangat
Ilustrasi Istana Garuda di Ibu Kota Nusantara (IKN). [Ist]

Ari mengatakan IKN hingga saat ini masih dalam proses pembangunan ekosistem dengan fokus utama pembangunan yang tepat waktu supaya bisa berjalan dengan baik.

Menurut Ari, seluruh tahapan pembangunan IKN juga menjadi komitmen Presiden Terpilih Prabowo Subianto pada masa transisi kepemimpinan nasional saat ini.

"Sebagai bagian dari transisi pemerintahan, itu menjadi bagian dari komitmen presiden terpilih untuk melanjutkan hal itu," tuturnya.

Baca Juga:Bilah Garuda di IKN Mulai Menghijau, Video Viral Banjir Komentar Warganet: Lumut Barangkali

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini