SuaraKaltim.id - Vokalis Grup Musik Debu, Kumayl Mustafa Daood bertandang ke Samarinda.
Rencananya, Mustafa akan membuat sebuah lagu kolaborasi dengan Erwin Izharuddin, musisi di Samarinda, Kalimantan Timur.
"Sebenarnya kami pernah rekaman beberapa lagu dengan H Erwin. Dulu lagunya menggunakan Bahasa Banjar," katanya, Selasa (22/9/2020).
Dijelaskan dia, nantinya dia akan melakukan beberapa kali syuting video di Samarinda untuk lagu berjudul Ibu Pertiwi.
Baca Juga: Citra Niaga dan Tepian Mahakam Ditutup, Pedagang Kopi: THM Tidak Ditutup?
Tempat yang pas menurut dia untuk syuting nanti adalah Desa Pampang, yaitu sebuah desa budaya Sungai Siring, Kota Samarinda.
“Lagu Ibu Pertiwi akan syuting di Pampang. Tapi tidak sekarang, kalau sudah bebas Covid-19,” sebutnya.
Tidak hanya itu, Mustafa juga akan menggandeng alim ulama di samarinda yaitu Guru Udin.
“Iya ada juga dengan Guru Udin, untuk lagi ke tiga. Rencana take videonya, kalau Allah mengizinkan akan syuting dengan 20 perguruan silat, di daerah Talang Sari," ungkapnya.
Kedatangannya kali ini, tidak hanya karena persiapan syuting video klip lagunya.
Baca Juga: Bantu Pedagang Kecil, Pengusaha Bengkel di Samarinda Bagikan Makanan Gratis
Mustafa juga membantu kegiatan amal yang dilakukan Erwin Izharuddin, pendiri Erwin Foundation.
Bersama Erwin, Mustafa membagi-bagikan sembako kepada masyarakat Samarinda.
"Saya suka Samarinda, banyak orang dermawan di sini. Saya juga suka lihat sungai mahakam," pungkasnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- Istri Menteri UMKM Bukan Pejabat, Diduga Seenaknya Minta Fasilitas Negara untuk Tur Eropa
- Asisten Pelatih Liverpool: Kakek Saya Dulu KNIL, Saya Orang Maluku tapi...
- 3 Kerugian AFF usai Menolak Partisipasi Persebaya dan Malut United di ASEAN Club Championship
- Pengganti Elkan Baggott Akhirnya Dipanggil Timnas Indonesia, Jona Giesselink Namanya
- Berapa Harga Sepatu Hoka Asli 2025? Cek Daftar Lengkap Model & Kisaran Harganya
Pilihan
-
Pak Erick Thohir Wajib Tahu! Liga Putri Taiwan Cuma Diikuti 6 Tim
-
5 Rekomendasi Tas Sekolah Terbaik, Anti Air dan Tali Empuk Hindari Pegal
-
4 Rekomendasi HP Infinix Murah dengan NFC Terbaru Juli 2025
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 6 GB Terbaru Juli 2025, Multitasking Masih Lancar!
-
Mengenal Klub Sassuolo yang Ajukan Tawaran Resmi Rekrut Jay Idzes
Terkini
-
Buruan Klaim 8 Link DANA Kaget Terbaru, Jangan sampai Kehabisan!
-
5 Rekomendasi Tas Sekolah Terbaik, Anti Air dan Tali Empuk Hindari Pegal
-
Kaltim Siapkan Perusda Ojol, Lawan Ketimpangan Tarif Aplikator Nasional
-
Berburu Modal di Era IKN, Penajam Andalkan Kawasan Industri Strategis
-
PETI Ancam Objek Vital Nasional, Polisi dan TNI Turun Tangan di LabananKelay