SuaraKaltim.id - Sempat terhenti, Program Kota Tanpa Kumuh (Kotaku) di Kampung Selambai, Kelurahan Lok Tuan, Bontang Utara kembali dilanjut.
Kepala Dinas Perumahan Kawasan Permukiman dan Pertanahan (Perkimtan) Bontang, M Cholis Edy Prabowo menuturkan, bahwa pembangunan jembatan rencana dilanjut tahun ini menggunakan anggaran APBD Bontang.
"Tahun ini untuk selambai Rp 1,3 miliar," ungkapnya, melansir dari KlikKaltim.com--Jaringan Suara.com, Selasa (29/3/2022).
Katanya, meski anggaran terbatas selayaknya perbaikan jalan yang terpending itu bisa difungsikan untuk masyarakat perkampungan Selambai.
Rencananya, bulan April 2022 mendatang akan masuk di LPSE. Pemerintah berupaya agar kasus seperti proyek lalu tak terulang lagi.
"Makanya kami siapkan dengan matang," bebernya.
Untuk diketahui, pembangunan jembatan di Kampung Selambai, Kelurahan Lok Tuan program Kotaku hanya berjalan sekira 30 persen.
Sebab, dari PT Mauriefic Putra Gemilang sebagai kontraktor pelaksanan tak menyelesaikan pengerjaan sesuai target. Karena tak sesuai target, pemkot akhirnya blacklist atau memasukkan dalam daftar hitam.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Mobil Bekas Terbaik untuk Anak Muda 2025: Irit Bensin, Stylish Dibawa Nongkrong
- 7 Rekomendasi Lipstik Mengandung SPF untuk Menutupi Bibir Hitam, Cocok Dipakai Sehari-hari
- Gibran Hadiri Acara Mancing Gratis di Bekasi, Netizen Heboh: Akhirnya Ketemu Jobdesk yang Pas!
- 7 Lipstik Halal dan Wudhu Friendly yang Aman Dipakai Sehari-hari, Harga Mulai Rp20 Ribuan
Pilihan
- 
            
              Harga Emas Turun Empat Hari Beruntun! Galeri 24 dan UBS Hanya 2,3 Jutaan
- 
            
              Jeje Koar-koar dan Bicara Omong Kosong, Eliano Reijnders Akhirnya Buka Suara
- 
            
              Saham TOBA Milik Opung Luhut Kebakaran, Aksi Jual Investor Marak
- 
            
              Isuzu Kenalkan Mesin yang Bisa Telan Beragam Bahan Bakar Terbarukan di JMS 2025
- 
            
              Pabrik Sepatu Merek Nike di Tangerang PHK 2.804 Karyawan
Terkini
- 
            
              Kualitas Hunian di Sekitar IKN Ditingkatkan, 382 RTLH di PPU Direvitalisasi
- 
            
              Pemkot Bontang Tindak Tegas ASN Bolos, TPP dan Gaji Siap Dipotong
- 
            
              Rp 16,8 Miliar Disiapkan Pemprov Kaltim untuk Pemerataan Tenaga Dokter Spesialis di IGD
- 
            
              Tambang Lesu, IKN Muncul Jadi Penyelamat Ekonomi Kaltim
- 
            
              Hidran Tak Aktif, Sprinkler Mati: DPRD Kritik Keamanan Hotel Bumi Senyiur