SuaraKaltim.id - Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Bontang mengusulkan pembangunan gedung baru di SMP Negeri 1 Bontang. Usulan ini diajukan untuk 2023 mendatang di APBD Kota Bontang.
Kepala Bidang Pendidikan Dasar Disdikbud Saparudin mengatakan, keputusan itu nantinya akan dipertimbangkan oleh TAPD apakah diterima atau tidak.
Kendati demikian, pada 2023 selain SMP Negeri 1, ada juga pembangunan ruang belajar di SMP Negeri 2, dan SD Negeri 10 Bontang Utara.
"Kemarin Kadisdik Bontang Bambang Cipto Mulyono mengatakan pembangunan gedung baru SMP Negeri 1 akan diusulkan 2023," katanya, melansir dari KlikKaltim.com--Jaringan Suara.com, Senin (14/11/2022).
Baca Juga: Bertahun-Tahun Kekurangan Kelas, Siswa SMPN 1 Bontang Terpaksa Belajar di Lantai
Meski begitu, Disdikbud masih akan membahas karena sebelum dibangun terlebih dahulu harus ada perencanaannya.
Apakah, perencanaan dan pembangunan fisik bisa dilakukan pada tahun yang sama. Untuk itu, Disdikbud optimis bisa mengakomodir kebutuhan tersebut.
Untuk diketahui pada 2023 nantinya, ada usulan sebanyak 12 pembangunan ruang kelas baru. Kendati demikian, Saparudin belum bisa menjanjikan khusus SMP Negeri 1 apakah bisa diakomodasi atau tidak.
"Nomenklaturnya sudah ada memang tinggal diusulkan saja. Nilai anggarannya masih belum ada dan akan dibahas lebih lanjut," sambungnya.
Anggaran Pendidikan Rp 320 Miliar
Baca Juga: Antrean Panjang Truk di SPBU Bontang, Welly Sebut Berasal dari Luar Daerah
Kepala Badan Perencanaan, Penelitian, dan Pengembangan (Bapelitbang) Amiruddin mengatakan, untuk Disdikbud, Pemkot mengalokasikan 20 persen APBD untuk pendidikan.
Berita Terkait
-
Masuki Usia ke-47 Tahun, Pupuk Kaltim Salurkan Bantuan Rp15,3 Miliar bagi Warga Bontang
-
Cek Fakta: Ida Dayak Gelar Pengobatan di Bontang Agustus 2024, Benarkah?
-
Viral, Diduga Masalah HP, Puluhan Remaja Keroyok Karyawan Kafe di Bontang
-
Gedung Baru Pegadaian Diresmikan, The Gade Tower Jadi Simbol Modernisasi Perusahaan
-
Hasil Laut Kampung Malahing: Potensi dan Kendalanya
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Dampak IKN, Babulu Diusulkan Punya Rumah Sakit Sendiri
-
Cuma Janji, Gaji Tak Dibayar, Karyawan RSHD Samarinda Mengadu ke Disnaker
-
650 Warga Kaltim Terdampak Dugaan BBM Tercemar, Pemprov Turun Tangan
-
Link DANA Kaget Aktif 17 April 2025: Siap-Siap Dapat Saldo Gratis
-
Maruarar Panggil AHY dan Basuki, Bahas Nasib Tower Hunian IKN