SuaraKaltim.id - Bilah Garuda yang bertengger di Kantor Presiden di Ibu Kota Nusantara (IKN) masih terus dikebut pemasangannya menjelang peringatan HUT Kemerdekaan RI ke-79.
Terbaru, pemasangan dari bilah garuda ini sudah dikerjakan sampai tahap akhir dan mulai menghitung hari saja hingga selesai.
Sang desainer dari bilah garuda, I Nyoman Nuarta rutin membagikan kabar terbaru terkait pemasangan bilah garuda ini.
Dalam postingan di Instagram pribadinya, @nyoman_nuarta, sang desainer ini membagikan update terbaru terkait pemasangan bilah garuda.
Baca Juga: IKN Bukan Titik Tengah Indonesia, Melainkan Pulau Ambo yang Berpenghuni 400 Jiwa
Saat ini, pemasangan bilah garuda sedang dikerjakan di sayap kanan dan kirinya.
Menurut Nyoman, saat ini juga tengah dikerjakan pengencangan dari baut-baut di setiap bilah dan ditargetkan rampung pada Kamis (11/07/2024) ini.
Tetapi, proses pemasangan bilah dan pengencangan baut ini terkadang terkendala oleh cuaca yang sering hujan.
Nyoman pun mengatakan, pemasangan bilah dan pengencangan baut dilakukan oleh tiga kelompok pekerja.
Nyoman menyebutnya sebagai kelompok manusia langit yakni kelompok yang bekerja di ketinggian.
Baca Juga: Hotel Bintang 5 Bakal Segera Dibangun di IKN, Seperti Apa Bentuknya?
Proses pemasangan bilah garuda yang terekam kamera pun dipuji oleh banyak netizen.
- 1
- 2
Berita Terkait
Tag
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Kolagen, Lindungi Kulit Bikin Awet Muda
- 3 Klub Belanda yang Berpotensi Jadi Pelabuhan Baru Marselino Ferdinan
- Pernikahan Luna Maya dan Maxime Bouttier Dianggap Tak Sah, Ustaz Derry Sulaiman Bingung Sendiri
- Loyalitas Tinggi, 3 Pemain Ini Diprediksi Tetap Perkuat PSIS Semarang di Liga 2 Musim Depan
- Pernyataan Resmi PSIS Semarang Usai Jadi Tim Pertama yang Degradasi ke Liga 2
Pilihan
-
Mitsubishi Xpander Terbaru Diluncurkan, Ini Daftar Pembaruannya
-
Teco Sebut Bali United Sudah Punya Nahkoda Baru, Pelatih Eliano Reijnders?
-
Buka Matamu Patrick Kluivert, Yance Sayuri Hattrick Malam Ini!
-
Hasil BRI Liga 1: Yance Sayuri Hattrick, Malut United Bantai PSIS Semarang
-
Nizar Ahmad Saputra, Dari Relawan Jokowi Kini Diangkat Jadi Komisaris Bank Syariah Indonesia
Terkini
-
Hadiah Spektakuler Dibagikan, BRImo FSTVL 2024 Apresiasi Nasabah Setia BRI
-
Kumpulan 5 Link DANA Kaget Aktif Hari Ini, Jangan Tertipu Tautan Saldo Gratis Palsu!
-
3 Amplop DANA Kaget Segera Ditransfer ke Dompet Digitalmu!
-
Cuan Instan dari DANA Kaget, Tapi Hati-Hati Penipuan! Ini Tips Amannya
-
6 Link DANA Kaget Terbaru Hari Ini, Hati-hati Tautan Palsu Berkedok Saldo Gratis!