SuaraKaltim.id - Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Bontang menjelaskan seragam sekolah yang dibagikan hanya kepada murid baru saja tingkat Sekolah Dasar (SD) dan Sekolah Menengah Pertama (SMP).
Kepala Disdikbud Bontang Bambang Cipto Mulyono mengatakan, seragam ini ditujukan mereka untuk memberikan fasilitas pertama saat bersekolah di semester awal.
Untuk diketahui, Pemkot Bontang menggelontorkan anggaran senilai Rp 3,5 miliar buat memberikan seragam gratis.
Terbagi menjadi 2 Pertama anggaran seragam siswa kecil dengan anggaranRp 1,8 miliar untuk total 4.707 pasang. Kedua anggaran Rp 1,7 miliar untuk total 4.427 pasang.
Baca Juga: Saldo Raib Rp 15 Juta, Nasabah di Bontang Tertipu Link Palsu di WhatsApp
Sementara untuk seragam batik baru dibagikan seluruh peserta didik SD dan SMP baik negeri atau swasta. Anggaran seragam batik ini senilai Rp 12 miliar.
"Kalau seragam nasional itu untuk peserta didik baru saja. SD, SMP baik negeri dan swasta. Kalau batik baru semua," ucap Bambang Cipto Mulyono, melansir dari KlikKaltim.com--Jaringan Suara.com, Jum'at (02/08/2024).
Lebih lanjut, pengadaan seragam sekolah gratis peserta didik baru ini dikerjakan oleh penjahit lokal. Terdapat 200 penjahit yang dilibatkan.
Sementara untuk seragam batik dijahit di Malang. Mekanisme pengadaanya melaluu E-Katalog. Dengan jumlah sebanyak 33.370 seragam batik.
"Akhir bulan ini dibagikan semua," pungkasnya.
Baca Juga: Tiga Kandidat Pilkada Bontang Harap-harap Cemas Tunggu Keputusan PKB
Berita Terkait
-
Kemenpar Pastikan UKT di Poltekpar Tidak Naik Meski Ada Efisiensi Anggaran: Masih Rp2,05 Juta per Semester
-
Membangun Pola Pikir Sehat: Kunci Kesuksesan Siswa di Era Modern
-
Sri Mulyani Wanti-wanti Anggaran Rp16,6 Triliun Untuk Beli Beras Petani Tidak di Korupsi
-
Sewot saat Ditanya soal Anggaran, Kekayaan Bupati Pekalongan Fadia Arafiq Disorot
-
Gratis untuk Wong Cilik, Prabowo Siapkan Rp 100 Miliar untuk Satu Sekolah Rakyat
Tag
Terpopuler
- Sejak Dulu Dituntut ke Universitas, Kunjungan Gibran ke Kampus Jadi Sorotan: Malah Belum Buka
- Maharani Dituduh Rogoh Rp 10 Miliar Agar Nikita Mirzani Dipenjara, Bunda Corla Nangis
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Kini Ngekos, Nunung Harus Bayar Cicilan Puluhan Juta Rupiah ke Bank
- Maharani Kemala Jawab Kabar Guyur Rp10 Miliar Biar Nikita Mirzani Ditahan: Kalian Pikir Gak Capek?
Pilihan
-
Dompet Aman, Perut Kenyang: 7 Rekomendasi Bukber Hemat di Jogja
-
Steve Saerang: Revolusi AI Setara Penemuan Mesin Uap!
-
Prediksi Nomor Punggung Pemain Timnas Indonesia: Emil Audero-Ole Romeny Saling Sikut?
-
Naturalisasi Emil Audero Cs Dapat Kritik Pedas, Erick Thohir Disebut Absurd
-
Cetak Sejarah, Yokohama Marinos Bangga Sandy Walsh Dipanggil ke Timnas Indonesia
Terkini
-
Jadwal Imsak untuk Balikpapan, Samarinda dan Bontang 13 Maret 2025
-
Lapas Bontang Akui Narapidana Meninggal dengan Luka, Investigasi Berlanjut
-
Beda Pemandangan Pulau Jawa dan Kalimantan dari Atas Langit, Netizen: Yang Asli Ada Sawitnya
-
Kebijakan Baru! Golden Visa IKN Kini Bisa Diajukan dengan Investasi Mulai US$5 Juta
-
Benarkah Daus Meninggal Karena Penyakit? Keluarga Curigai Dugaan Penyiksaan di Lapas