Geger Masyarakat Adat Pamaluan Kena Ultimatum untuk Pindah dari Kawasan IKN: Hanya untuk Kepentingan Elit kah?

ibu kota baru ini buat siapa sebenarnya? hanya untuk kepentingan elit kah?,

Bella
Sabtu, 16 Maret 2024 | 13:17 WIB
Geger Masyarakat Adat Pamaluan Kena Ultimatum untuk Pindah dari Kawasan IKN: Hanya untuk Kepentingan Elit kah?
Ilustrasi IKN (ANTARA)

"Kalau warga adat, berarti mereka asli situ kan? Kenapa nggak dibuat warga IKN aja toh? Hidup berdampingan. Pancasila dikemanain?" tulis warganet.

"ibu kota baru ini buat siapa sebenarnya? hanya untuk kepentingan elit kah?" tulis warganet lain.

"Turut prihatin untuk setiap yg terdampak dsana, min....," tambah warganet lain.

"Kenapa tidak dijadikan warga IKN sekalian? padahal sudah lama jadi warga adat setempat," ujar warganet.

Baca Juga:Jadwal Imsak Balikpapan, Samarinda dan Bontang 16 Maret 2024

Kontributor : Maliana

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini